5 Kelebihan Berlian Lab dibandingkan Berlian Tambang

Nisazet.com || Perhiasan adalah bagian tak terpisahkan dari kehidupan seorang wanita. Perhiasan sering kali menjadi bagian dari identitas yang ingin ditampilkannya, berfungsi sebagai ajang mengekspresikan diri dan menunjukkan siapa dirinya. Dengan perhiasannya, seorang wanita bisa bercerita banyak tentang dirinya, seperti kesuksesan, kepribadian, atau pencapaiannya. Selain itu, perhiasan juga lebih dari sekadar benda fisik. Di balik … Baca Selengkapnya

Pengertian Cloud Computing dan Manfaatnya untuk Bisnis

cloud computing

Nisazet.com || Cloud computing, atau komputasi awan dalam bahasa Indonesia, adalah istilah yang semakin populer di dunia teknologi. Banyak perusahaan, baik besar maupun kecil, telah beralih ke solusi cloud untuk mengoptimalkan operasional mereka. Dalam artikel ini, kita akan membahas secara santai namun tetap sopan tentang apa itu cloud computing dan manfaat apa saja yang bisa … Baca Selengkapnya

Meningkatkan Efisiensi Tim Penjualan dengan CRM Platform yang Tepat

Nisazet.com || Menjadi Single Fighter yang hebat dan bisa mengelola bisnisnya dengan dua cabang sekaligus, membuat aku kadang kala bertanya-tanya. Bagaimana bisa beliau mengelola bisnis sehingga setiap bulannya penjualan meningkat secara efisien?  Usut punya usut sang owner tempat aku kerja dulu penerapan CRM platform sudah sangat tepat. CRM Platform hmmm~ nama yang sangat asing dan … Baca Selengkapnya

Apakah Penyakit Maag Bisa Menyebabkan Kematian?

Nisazet.com || Siang tadi aku iseng-iseng searching di Google tentang cara mengatasi maag. Soalnya ngerasa penasaran aja apakah penyakit ini bisa diobati atau nggak? Soalnya, aku kepikiran terus setelah membaca beberapa artikel yang memuat tentang sejumlah artis Indonesia yang meninggal akibat penyakit lambung atau yang lebih kita kenal dengan sebutan penyakit maag. Karena pada awalnya … Baca Selengkapnya

Mengenal Face Recognition: Definisi, Fungsi, dan Cara Kerjanya

mengenal face recognition

Nisazet.com || Akhir-akhir ini, metode autentikasi keamanan telah mengalami perkembangan yang signifikan dari yang awalnya hanya menggunakan sandi atau kode PIN. Namun, penggunaan sandi atau kode PIN dinilai masih kurang aman karena masih bisa diretas oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab. Dengan pesatnya perkembangan teknologi, fitur keamanan juga ikut berkembang untuk memastikan kenyamanan dan keamanan … Baca Selengkapnya

Apa Saja Tupoksi Apoteker? Bolehkan Apoteker Membuka Apotek?

tugas apoteker

Kalau lagi aku ngerasa nggak enak badan, atau kalau aku sedang sakit, atau punya keluhan kesehatan tertentu, aku biasanya langsung ngechat sepupu buat minta rekomendasi obat. Soalnya, dia ini kebetulan berprofesi sebagai Apoteker. Meskipun suka berkonsultasi langsung ke saudara sepupu ketika sakit, terutama untuk keluhan keluhan ringan seperti, minta saran obat buat mengatasi batuk-pilek (bapil) … Baca Selengkapnya

Lowongan Pekerjaan di PT Serasi Autoraya 2024

Jakarta, nisazet.com  – Salah satu anak perusahaan PT. Astra International yang bergerak di bidang transportasi & logistik, yaitu PT Serasi Autoraya  kembali membuka lowongan pekerjaan terbaru 2024. Tersedia peluang bekerja untuk lulusan mulai D3, hingga S1. Sekilas mengenai perusahaan, PT. Serasi Autoraya (SERA) saat ini telah dikenal luas sebagai salah satu perusahaan layanan transportasi dan … Baca Selengkapnya

Ketentuan Dari Aplikasi Penjualan Merchant BCA

aplikasi penjualan merchant BCA

Nisazet.com || Bagi Anda yang tertarik untuk menjadi merchant BCA, bisa untuk menggunakan manfaat terbaik dari aplikasi yang khusus digunakan untuk merchant yaitu Merchant BCA. Aplikasi penjualan untuk merchant dari BCA bisa digunakan untuk memantau bisnis yang dipunyai lewat genggaman tangan saja. Sehingga bisa untuk mengelola bisnis secara mobile yang lebih mudah karena mengerti kebutuhan … Baca Selengkapnya

Pinjaman Jaminan BPKB Mobil Dengan Proses Cepat 1 Hari Saja

Nisazet.com || Setiap orang tentunya menginginkan sesuatu yang bisa selesai dengan cepat. Walaupun perlu untuk melewati proses, akan tetapi lebih baik apabila prosesnya lebih singkat. Proses yang cepat tersebut juga dibutuhkan bagi yang mengambil pinjaman terutama bagi yang membutuhkan pinjaman yang bisa cair dengan cepat. Ada banyak sekali orang yang membutuhkan pinjaman yang cair dengan … Baca Selengkapnya

Fitur dan Inovasi Terbaru Mobil Toyota Agya

inovasi dan fitur toyota mobil agya

Nisazet.com || Kringg begitulah bunyi notifikasi aplikasi Whatsapp, sebuah pop up pesan bertuliskan nama Ibu Claudya. “Nis, ibu minta tolong bisa carikan ibu mobil Toyota Agya” Singkat, padat dan tidak jelas, begitulah orang kaya Tumben, begitulah balasan yang kutuliskan untuk beliau, mengingat mata ini setengah sadar karena habis melakukan kegiatan begadang. Menyelesaikan pekerjaan yang tersisa … Baca Selengkapnya